- Membersihkan: Efektif mengangkat kotoran, debu, dan sisa makeup dari wajah
- Mencerahkan: Mengandung whitening extract yang membantu membuat kulit tampak lebih cerah
- Merawat Kulit: Diperkaya dengan Vitamin A, C, dan E untuk menutrisi dan melindungi kulit dari kerusakan
- Menghaluskan: Membantu mengangkat sel-sel kulit mati sehingga kulit terasa lebih halus
Kandungan Utama
- Ekstrak Pepaya: Membantu membersihkan kulit dari kotoran dan sel kulit mati
- Whitening Complex/Extract: Berperan sebagai agen pencerah untuk kulit
- Vitamin A: Berfungsi untuk menutrisi kulit
- Vitamin C & E: Bertindak sebagai antioksidan yang menjaga kesehatan kulit
Penggunaan
- Basahi wajah atau tubuh dengan air
- Gosok sabun di kedua telapak tangan hingga berbusa
- Usapkan busa secara lembut ke seluruh wajah atau tubuh sambil dipijat perlahan
- Bilas dengan air bersih lalu keringkan
Shafamart Toserba
menyediakan : Berbagai Kebutuhan Rumah Tangga, Sembako, Peralatan alat Tulis serta Makanan Ringan.
Kembangsore Rt/Rw 001/002, Ds.Talang, Kec.Jogorogo, Kab.Ngawi 63262
Jogorogo, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur